4 Aplikasi Ubah Foto Hitam Putih Jadi Berwarna, Bisa Pakai HP!

4 Aplikasi Ubah Foto Hitam Putih Jadi Berwarna, Bisa Pakai HP!

Aplikasi Ubah Foto Hitam Putih Jadi Berwarna

DAFTAR ISI

Sediksi – Foto hitam putih memiliki daya tarik tersendiri yang bisa menampilkan suasana nostalgia, klasik, atau artistik. Namun, terkadang kamu juga ingin melihat foto hitam putih dalam warna aslinya, atau bahkan memberikan warna baru yang sesuai dengan imajinasimu. Jika kamu ingin melakukannya, kamu bisa mencoba beberapa aplikasi ubah foto hitam putih jadi berwarna pakai hp berikut ini.

Ada banyak aplikasi ubah foto hitam putih jadi berwarna pakai hp yang bisa kamu gunakan dengan mudah dan cepat. Kamu hanya perlu mengunduh aplikasi tersebut di hp yang kamu gunakan, lalu unggah foto yang ingin diwarnai, dan biarkan aplikasi tersebut bekerja secara otomatis dengan bantuan kecerdasan buatan (AI). Hasilnya, Kamu bisa mendapatkan foto berwarna yang lebih hidup dan menarik.

Baca Juga: Gratis! 4 Cara Download Foto Instagram Tanpa Aplikasi

Aplikasi ubah foto hitam putih jadi berwarna pakai hp 

Dikutip dari berbagai sumber, berikut ini adalah aplikasi ubah foto hitam putih jadi berwarna pakai hp yang bisa kamu coba:

Colorize Images

4 Aplikasi Ubah Foto Hitam Putih Jadi Berwarna, Bisa Pakai HP! - 1000009478
GooglePlay

Aplikasi ubah foto hitam putih jadi berwarna pakai hp yang pertama adalah Colorizer Images. Aplikasi ini menggunakan teknologi machine learning untuk memberi warna pada foto hitam putih, skala abu-abu, hingga night vision.

Kamu bisa mengatur tingkat kecerahan, kontras, dan saturasi warna sesuai dengan selera kamu. Aplikasi ini juga bisa mengembalikan warna foto lama yang pudar atau rusak. Kamu bisa menyimpan foto hasil pewarnaan dalam format JPG atau PNG.

Fitur

  • Pewarnaan foto dilakukan secara otomatis dengan AI
  • Penyesuaian warna manual dengan slider sehingga lebih fleksibel
  • Restorasi warna foto lama agar bisa terlihat lebih bagus
  • Simpan foto dalam kualitas tinggi sehingga hasilnya tidak pecah

Tarif berlangganan

  • Colorize Images: Rp8.500 – Rp429.000 per item
Rating4,5
Jumlah unduhan1 jt+
Ukuran12 MB
LinkDownload

MyHeritage

4 Aplikasi Ubah Foto Hitam Putih Jadi Berwarna, Bisa Pakai HP! - 1000009479
GooglePlay

Aplikasi ubah foto hitam putih jadi berwarna pakai hp  berikutnya adalah MyHeritage. Aplikasi ini merupakan salah satu aplikasi pewarna foto hitam putih yang mudah digunakan. Kamu hanya perlu membuat akun gratis, lalu unggah foto yang ingin diwarnai, dan aplikasi ini akan langsung menghasilkan foto berwarna dengan kualitas tinggi.

Kamu juga bisa melihat perbandingan antara foto sebelum dan sesudah pewarnaan dengan fitur split view. Selain itu, aplikasi ini juga bisa memperbaiki kualitas foto lama dengan fitur enhance.

Fitur

  • Pewarnaan foto otomatis dengan menggunakan AI
  • Kamu bisa melihat perbandingan foto sebelum dan sesudah pewarnaan
  • Peningkatan kualitas foto lama
  • Simpan dan bagikan foto kamu dengan mudah

Tarif berlangganan

  • MyHeritage: Rp12.000 – Rp4.207.304 per item
Rating4,3
Jumlah unduhan10 jt+
Ukuran69 MB
LinkDownload

Colorize – Color to Old Photos

4 Aplikasi Ubah Foto Hitam Putih Jadi Berwarna, Bisa Pakai HP! - 1000009480
GooglePlay

Aplikasi ubah foto hitam putih jadi berwarna pakai hp selanjutnya ada Colorizer – Color to Old Photos. Aplikasi ini bisa mengubah foto hitam putih menjadi berwarna dengan cara yang mudah dan menyenangkan. 

Kamu bisa memilih warna yang kamu inginkan dari palet warna yang tersedia, lalu mewarnai foto dengan jari kamu. Kamu juga bisa menggunakan fitur auto color untuk membiarkan aplikasi mewarnai foto secara otomatis dengan AI. Aplikasi ini juga bisa menghapus noda, goresan, atau kerusakan pada foto lama dengan fitur erase.

Fitur

  • Bisa mewarnai foto secara manual dengan palet warna
  • Bisa juga mewarnai foto otomatis dengan AI
  • Penghapusan kerusakan pada foto lama
  • Simpan dan bagikan foto dengan mudah

Tarif berlanggan

Colorize – Color to Old Photos: Rp15.000 – Rp590.000

Rating4,2
Jumlah unduhan1 jt+
Ukuran65 MB
LinkDownload

Colorize: Old Photo Colorizer

4 Aplikasi Ubah Foto Hitam Putih Jadi Berwarna, Bisa Pakai HP! - 1000009481
GooglePlay

Aplikasi ubah foto hitam putih jadi berwarna pakai hp yang terakhir adalah Colorize: Old Photo Colorizer. Aplikasi ini bisa menghidupkan kembali kenangan kamu dengan memberi warna pada foto hitam putih. 

Kamu bisa mengunggah foto dari galeri hp kamu atau bahkan dari media sosial seperti Facebook dan Instagram. Aplikasi ini akan menganalisis foto kamu dan memberi warna yang sesuai menggunakan AI. Kamu juga bisa menyesuaikan warna dengan fitur edit.

Fitur

  • Bisa memberi warna foto otomatis menggunakan AI
  • Penyesuaian warna manual dengan fitur edit
  • Bisa unggah foto dari galeri atau media sosial
  • Simpan dan bagikan foto dengan mudah dan cepat

Tarif berlangganan

  • Colorize: Old Photo Colorizer: Rp99.000 – Rp419.000 per item
Rating4,3
Jumlah unduhan100 rb+
Ukuran27 MB
LinkDownload

Itulah empat aplikasi ubah foto hitam putih jadi berwarna pakai HP yang bisa Kamu coba. Dengan aplikasi-aplikasi tersebut, Kamu bisa menikmati foto-foto Kamu dalam warna-warni yang lebih hidup dan menarik.

Cari Opini

Opini Terbaru
Artikel Pilihan
notix-artikel-retargeting-pixel