Daftar Opini untuk Kategori: Urban

Apakah ketika pasangan suami istri melakukan BDSM entah itu si suami ke istrinya, ataupun sebaliknya, masih dianggap sebagai wujud cinta? Atau akan dianggap kekerasan dalam rumah tangga?
4 Menit
21 September 2023
Pada dasarnya, orang-orang di Minang memang kebanyakan pencemooh. Jadi jangan heran jika  bertemu dengan laki-laki Minang, yang mulutnya lebih lemas daripada kursi plastik yang dibakar
3 Menit
17 September 2023
Nasionalisme ditempatkan pada tiga konsepsi dasar, yakni sebagai bahasa suci, pusat kekuasaan, dan mitos sejarah. Padahal ketiganya adalah bahan bakar yang paling mudah menyulut api chauvinisme.
3 Menit
13 September 2023
Bagi sebagian anak didik, mata pelajaran ini bisa jadi menakutkan. Dari uneg-uneg ini, bukan tidak mungkin Bahasa Jawa masuk dalam kategori pelajaran momok seperti Matematika.
4 Menit
14 August 2023
Bahasa telah menjadi media perjuangan untuk melawan apa saja yang dijargonkan secara akrobatik oleh para insinyur sebagai hal atau sesuatu yang paling modern.
5 Menit
12 August 2023
Seturut tumbuh kembang kita menjadi dewasa, sudut pandang kita jelas akan berubah, dan cerita rakyat kita terasa amat janggal. Muaranya pada persoalan penokohan.
5 Menit
8 August 2023
Di setiap perayaan ulang tahun Surabaya, pesta-pesta rakyat di Surabaya, perayaan Hari Pahlawan, bahkan branding city Surabaya, pasti nggak pernah luput narasi bahwa Surabaya adalah Kota Pahlawan. Seolah-olah Surabaya adalah si paling Kota Pahlawan, dibandingkan dengan daerah-daerah lain di Indonesia.
4 Menit
6 August 2023
Lewat algokrasi, politik uang, suap maupun bentuk-bentuk keserakahan lain diyakini akan berkurang karena orang tidak harus lagi berburu dan mempertahankan jabatan politik dan menyuap.
4 Menit
4 August 2023
Tanah selalu janjikan kekayaan. Tanah juga, selalu melahirkan konflik.
5 Menit
29 July 2023
Yang menjadi permasalahan lain adalah bagaimana keberhasilan Indonesia emas ini diukur. Konon, ketika era itu telah tercapai, GDP indonesia akan berada pada posisi lima besar dunia. Sayangnya, GDP tinggi tidak berarti masyarakat menjadi sejahtera
5 Menit
17 July 2023
notix-opini-retargeting-pixel